Senin, 31 Mei 2010
Reaksi aneh fans Jepang saat Leetuk berbicara bahasa Jepang
Super Junior Leeteuk mengungkapkan sebuah cerita yang dia alami kita sedang promosi ke luar negeri.
Ketika sedang syuting acara MBC “Yoo Jaesuk Kim Wonhee’s Come to Play,’ Super Junior Heechul, Leeteuk, Shindong, Donghae, Kyuhyun dan Wonder Girls tampil di sebagai tamu spesial ‘idols who promoted national prestige’.
Leeteuk bilang kejadiannya ketika sedang menyanyikan lagu Gee, “Ketika kami sedang promosi di Jepang, aku kira aku bisa masuk ke fans Jepang jika aku menyanyi dengan bahasa Jepang ketika aku sedang menyanyi”.
Leeteuk bilang, “Ada kata-kata ‘bodoh’ di liriknya, jadi dengan gaya cute aku menyanyikannya dengan bahasa Jepangnya yaitu, ‘baka’, tapi reaksi dari fansnya sangat aneh. Aku baru tahu bahwa kata-kata ‘baka’ bukanlah kata ‘bodoh’ untuk arti yang cute tapi ternyata itu digunakan untuk membodoh bodohi orang dan mengandung arti yang benar-benar buruk.” Para penonton tertawa, dengan pengakuannya tersebut.
Acara ini akan tayang pada tanggal 31 Mei pukul 11:15 PM.
Source: Newsen
Translated by Minnie @ SUJUISM.BLOGSPOT.COM
TAKE OUT WITH FULL CREDITS
take on dateforsuju
===============
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar