Senin, 31 Januari 2011

Xiah Junsu menyumbang sarung tangan & scarf nya

Kim Junsu JYJ memulai karirnya setelah satu setengah tahun dengan tanpa aktivitas dan telah terpilih untuk berpartisipasi di “Miracle Star Project”. Partisipasinya adalah untuk menolong proyek anak kecil dan akhir – akhir ini sedang menjalani syuting untuk 7 hari – MBC Miracle proyek.

Walaupun sibuk dengan jadwal rehearsal untuk musikal dan promosi seluruh dunia, dia memiliki alasan spesial sendiri untuk bergabung dengan “7 hari Miracle Proyek”. Itu adalah anak – anak dari children centre’s Chongju yang menggerakkan dia bergabung dengan proyek ini.

Selama generasi ke generasi, anak – anak itu tumbuh dengan kondisi yang sulit dan bermain musik di Children’s centre adalah yang paling dapat membuat mereka senang. Walaupun alat musikal mereka sudah banyak yang rusak, tapi alat itu berarti segalanya untuk anak – anak ini. Junsu tergerak oleh kesungguhan mereka yang murni untuk musik walaupun lingkungannya tidak mendukung dan hidup mereka sulit.

Untuk itu, Junsu memutuskan menyumbang sarung tangan dan scarf untuk anak – anak ini. Junsu bilang, “Ini sangat diperlukan dan selalu bersamaku untuk perilisan album baru dan saat menghadapi tantangan di rehearsal musikal.” Selanjutnya, Junsu akan menyanyikan lagu spesial di 7 hari Miracle Proyek. Akan rilis pada tanggal 27 Januari 6.50 P.M.

Credit : sharingyoochun.net
Indo translator : amel @ milkysuindo
VIA ASIANFANSCLUB

Tidak ada komentar:

Posting Komentar